Profile
SMK Negeri 2 Pekalongan merupakan Sekolah pusat keunggulan berbasis industri 4.0. terletak di Jalan Perintis Kemerdekaan Nomer 29 Kota Pekalongan. Luas lahan 21907m. Berdiri sejak 1967 dan diresmikan pada tahun 1970. Jumlah tenaga pendidik dan kependidikan 97 orang.
Prestasi
SBI (Sekolah Berintegritas) terbaik 2 secabdin.
Sekolah tertib administrasi aset terbaik 2 secabdin.
Sekolah berkinerja baik 2 secabdin.
Prestasi Guru dan Karyawan
Untung Supriyono, S.Sn : juara 2 gelar karya guru dan siswa PBTIKDIKJUR
Nurul Huda : juara harapan 1 inovasi tingkat nasional
Untung Supriyono, S.Sn : juara harapan lomba inovasi kerja (LINKAR) Guru dan rumah pintar tingkat nasional
Evi Oktaviani, S.Pd : juara 1 lomba konten video pembelajaran tingkat kota
Dwi Ilmiani, M.Pd : finalis gelar karya virtual lomba inovasi sekolah di masa pandemi
Untung Supriyono, S.Sn : juara harapan 2 LINKAR Astra
Prestasi Siswa
Juara 1 dan 3 Accounting League tingkat Jawa Tengah
Juara 1 Pancalomba putra O2SN Tingkat Kota Pekalongan
Juara 1 Pencak Silat Putri O2SN Tingkat Kota Pekalongan
Juara 1 dan 2 Karate Putra O2SN Tingkat Kota Pekalongan
Juara 1 Bulu Tangkis Putri O2SN Tingkat Kota Pekalongan
Juara 1 dan 2 Renang Putra O2SN Tingkat Kota Pekalongan
Juara 2 lomba TUGP Putra Festival Pramuka Berprestasi
Juara 1 lomba TUGP Putri festival Pramuka Berprestasi
Juara 1 film pendek FLS2N Tingkat Cabdin 13
Juara 2 Seni Kriya FLS2N Tingkat Cabdin 13
Juara 2 Solo gitar FLS2N Tingkat Cabdin